Gelandang remaja itu sebelumnya mencetak gol untuk menyamakan kedudukan di waktu normal, setelah sebelumnya timnya tertinggal oleh gol cepat Robert Lewandowski di Stade Velodrome.
"Manajer yang memutuskan urutan penendang penalti. Cristiano Ronaldo menendang pertama dan saya yang kedua. Saya cukup percaya diri untuk melakukannya," tutur Sanches pada FFT.
"Saya hanya berpikir mengenai bagaimana caranya mencetak gol, saya amat tenang dan mampu melakukannya. Saya memilih sisi gawang dan melakukannya."
"Amat penting mendapatkan penghargaan individu seperti Man of The Match. Saya bangga, namun kepentingan tim lebih penting. Saya harus bekerja keras untuk melakukan ini, namun saya juga dinaungi keberuntungan." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri Foto Suporter: Polandia vs Portugal (1-1, Penalti 3-5)
Open Play 1 Juli 2016, 16:29
-
'Portugal Tidak Pernah Menyerah Hingga Detik Terakhir'
Commercial 1 Juli 2016, 13:20
-
Sanches: Portugal Bisa Ke Semi Final Karena Kerja Keras
Commercial 1 Juli 2016, 13:17
-
Portugal Tidak Pilih Lawan di Partai Semi Final
Commercial 1 Juli 2016, 12:50
-
'Renato Sanches Punya Masa Depan Cerah'
Commercial 1 Juli 2016, 12:41
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR