Pemain Tottenham turun sebagai starter di laga pembuka melawan Rusia, namun ia tidak bisa memberikan banyak dampak positif dalam pertandingan yang berakhir imbang 1-1 tersebut.
Dalam tulisannya di BBC Sport, Shearer menulis: "Manajer Inggris, Roy Hodgson, punya hak untuk mengatakan pada Kane bahwa ia tidak cukup bagus dan ia harus memperbaikinya atau terancam dicoret."
"Saya akan mengatakan pada Kane - dan juga Sterling - bahwa eksekusi mereka sangat buruk, meski saya akan masih mempertahankan keduanya. Jika semua memburuk, barulah saya akan membuat perubahan di laga melawan Wales. Tergantung bagaimana respon mereka."
"Saya adalah pengagum Kane, namun ia terlihat amat lelah di duel melawan Rusia. Kane tidak punya banyak energi dan ia tidak bermain dengan bagus. Ia tidak mampu membuat satu pun sentuhan di kotak penalti lawan. Namun bukan berarti hanya karena satu laga yang buruk anda menjadi pemain yang jelek. Bisa jadi Hodgson masih akan terus mempertimbangkan semuanya untuk saat ini." [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Zouma Yakin Chelsea Bangkit
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:57
-
Ince Dukung MU Perpanjang Kontrak Carrick
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:31
-
Schalke Bantah Rumor Sane Menuju Man City
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:20
-
Ferdinand: Semua Orang di MU Tahu Ronaldo Akan Jadi Superstar
Liga Inggris 14 Juni 2016, 22:55
-
Willian: Saya Ingin Conte Datang ke Chelsea dengan Gembira
Liga Inggris 14 Juni 2016, 21:38
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR