Van Persie belakangan ini memang bekerja sama dengan Van Nistelrooy, yang menjadi bagian dari staff kepelatihan Belanda di bawah asuhan Guus Hiddink.
"Jika ada seseorang di dunia sepakbola yang bisa mengajarkan hal baru pada saya, maka dia adalah striker dengan kaliber seperti Ruud atau Patrick Kluivert. Ruud memberikan detail mengenai cara menyelesaikan peluang dengan baik," tutur Van Persie menurut laporan The Daily Mirror.
"Ketika bermain untuk Belanda, saya melewatkan kesempatan mencetak gol ke gawang Italia di hari Jumat. Ia menyadari melalui video gerak lambat bahwa bahu saya tidak benar-benar mengarah ke gawang ketika saya melepaskan tendangan voli. Ia benar. Lain kali saya akan lebih memperhatikan detail seperti itu," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikritik, Makaay Bela Van Persie
Piala Eropa 9 September 2014, 21:34
-
Valencia dan Atletico Minati Mata?
Liga Spanyol 9 September 2014, 20:25
-
Madrid Bersiap Datangkan Van Persie
Liga Spanyol 9 September 2014, 19:16
-
Barnes: Liverpool Akan Finis di Atas United
Liga Inggris 9 September 2014, 18:56
-
Young: United Akan Kembali ke Performa Terbaiknya
Liga Inggris 9 September 2014, 18:12
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR