Pernyataan dari Verratti ini memang sangat beralasan. Meskipun sementara ini mampu memuncaki klasemen Grup H kualifikasi Euro 2016, namun penampilan anak asuh Antonio Conte masih jauh dari harapan.
Ya, dalam dua laga terakhir Azzurri memang terlihat kesulitan dalam urusan mencetak gol. Dua laga itu sendiri sukses dimenangkan Italia dengan skor tipis 1-0. Di mana di laga terakhir melawan Bulgaria, Italia harus berterima kasih atas penalti Daniele De Rossi.
"Ini merupakan dua laga yang penting dan hasil-hasilnya jadi yang paling utama. Sekarang kami memuncaki grup dan lolosnya kami bergantung pada diri sendiri," ujarnya.
"Kami bisa saja mengakhiri laga dengan gol jauh lebih banyak dan itu merupakan sesuatu yang kami perlu tingkatkan. Karena kami tak bisa selalu beruntung dengan hasil laga," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zanetti Minta Inter Lanjutkan Tren Positifnya
Liga Italia 7 September 2015, 21:57
-
Prandelli Masih Favoritkan Juventus Raih Scudetto
Liga Italia 7 September 2015, 20:00
-
MU Tak Menyerah Kejar Felipe Anderson
Liga Inggris 7 September 2015, 18:42
-
Baru Satu Minggu di Milan, Balotelli Sudah Bikin Ulah di Jalan
Bolatainment 7 September 2015, 18:37
-
Jelang Derby Milan, Allegri Turut Beri Komentar
Liga Italia 7 September 2015, 17:40
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR