Manajer percaya bahwa Three Lions akan jadi tim yang mampu punya peluang besar menjadi juara, usai banyak memetik pelajaran dari pengalaman buruk di Piala Dunia 2014.
Dan Wenger percaya Roy Hodgson adalah sosok yang tepat untuk memimpin Inggris menuju prestasi.
Ia mengatakan pada The Mirror: "Roy Hodgson perlahan-lahan membangun sebuah tim. Mereka amat efisien dan mungkin akan membuat kejutan, karena Roy Hodgson sudah melalui Piala Dunia di Brasil dan ia sudah banyak tahu tentang pemainnya. Ia akan tahu bagaimana cara memainkan mereka."
"Mereka akan lolos dari babak pertama, jadi ia bisa beradaptasi dan melihat bagaimana pemainnya tampil dan saya berharap mereka bisa membuat kejutan. Menurut saya ia adalah manajer yang cerdas, yang mampu menentukan tim berdasarkan pada kualitas pemain. Ia tahu bahwa ia mungkin takkan dominan, jadi ia harus memanfaatkan potensi pemainnya sebaik mungkin."
"Jika ia bisa melakukan itu, maka mereka akan punya peluang yang bagus. Saya percaya tim sudah banyak belajar di Brasil dan Roy tahu apa yang ia inginkan. Saya yakin ia sudah punya bayangan mengenai tim inti dan mereka akan bermain tanpa beban. Mereka mungkin akan masuk semifinal atau bahkan final. Saya tak bisa bayangkan mereka bakal gagal di fase grup." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ikut ke Euro, Wenger Prediksi Vardy Cuma Jadi Cadangan
Commercial 7 Juni 2016, 18:37
-
10 Pelatih Dengan Gaji Tertinggi di Euro 2016
Editorial 7 Juni 2016, 12:08
-
Lambert: Hodgson Sudah Tepat Panggil Rashford
Commercial 7 Juni 2016, 10:48
-
'Pemain Muda Bawa Nafas Segar Ke Timnas Inggris'
Commercial 7 Juni 2016, 10:37
-
Ferdinand: Singa Muda Inggris Menjanjikan
Commercial 7 Juni 2016, 10:20
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR