Stefano Turati lahir pada 5 September 2001 yang berposisi sebagai penjaga gawang untuk klub Monza di Serie A dengan status pinjaman dari Sassuolo.
Turati asal Italia ini merupakan lulusan akademi Renate setelah bergabung dengan klub tersebut pada tahun 2017 hingga 2018.
KARIER KLUB
Turati memulai karier di Renate pada 2017 sebelum pindah ke Sassuolo pada 2018 dan debut profesionalnya pada 1 Desember 2019 melawan Juventus dengan hasil imbang 2–2.
Turati kemudian dipinjamkan ke Reggina pada 2021, Frosinone pada 2022, dan Monza pada 23 Agustus 2024.
KARIER INTERNASIONAL
Pizzignacco debut untuk Italia U21 pada 8 Oktober 2021 sebagai starter dalam kemenangan 2–1 atas Bosnia dan Herzegovina di Zenica.
Penulis: Tasya Alya Salsabila
Published: 21 November 2024