Gelandang asal Jerman tersebut memang disebut bakal keluar dari Real Madrid usai digelarnya Piala Dunia 2014 kemarin. Rumor kepindahannya ke Arsenal berhembus cukup kencang. Namun, muncul pula kabar bahwa Chelsea akan membelokkan transfernya ke Stamford Bridge.
Namun, Jorg Neubauer mengatakan bahwa kedua rumor itu memang hanyalah sekedar rumor belaka.
"Kami tak mengadakan pembicaraan dengan Arsenal. Saya rasa kami tak akan setuju soal besaran nilai transfer. Jika tidak, saya pasti sudah diberi tahu," ujarnya pada The Telegraph.
"Ketika sebuah klub tertarik pada klien saya, saya yakin mereka akan menghubungi saya dan kami akan membicarakan tentang beberapa hal. Hal yang sama berlaku untuk Chelsea," sambungnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Tak Ada Kesepakatan Antara Khedira dan Arsenal
Liga Inggris 17 Juli 2014, 16:37
-
Filipe Luis Gabung Chelsea Demi Temukan 'Rasa Lapar'
Liga Inggris 17 Juli 2014, 14:43
-
Madrid Incar Ramires Sebagai Pengganti Khedira
Liga Champions 17 Juli 2014, 13:41
-
Gabung Chelsea, Filipe Luis Sedikit Bimbang
Liga Inggris 17 Juli 2014, 13:06
-
Hazard: Musim Panas Ini Saya Tak Bicara Dengan Mourinho
Liga Inggris 17 Juli 2014, 13:03
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR