Neymar bermain luar biasa. Selain dua gol, penyerang 23 tahun Brasil itu juga merancang satu assist, yakni untuk gol Messi di masa injury time. Setelah laga, bek kanan Barcelona Dani Alves memuji kompatriotnya tersebut.
"Perkembangan Neymar sungguh gila. Dia akan menjadi apa pun yang dia inginkan dengan potensi seperti itu. Dia seorang monster," kata Alves seperti dikutip Football Espana.
Sejauh ini, Neymar (14 gol) dan Suarez (12 gol) adalah dua top scorer sementara La Liga 2015/16. Untuk pertama kalinya sejak 2009, ada dua pemain Barcelona yang memimpin perburuan gelar pemain tertajam di La Liga.
"Kalau saya, terserah siapa yang akan finis sebagai top scorer liga. Saya lebih tertarik meraih target (bersama Barcelona) yang telah dipatok di awal musim," imbuh bek kanan Brasil yang menyumbang dua assist di laga melawan Sociedad tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Pertimbangkan Gaet Breel Embolo
Liga Spanyol 29 November 2015, 22:30
-
John Stones Akan Gabung Barcelona?
Liga Spanyol 29 November 2015, 19:06
-
Neymar: Ini Performa Terbaik Saya!
Liga Spanyol 29 November 2015, 17:51
-
Enrique Bersemangat Sambut Piala Dunia Antarklub
Liga Spanyol 29 November 2015, 17:35
-
Mascherano: Trio MSN Kesampingkan Ego Demi Barca
Liga Spanyol 29 November 2015, 17:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR