Barca berhasil menaklukkan Sporting de Gijon dengan skor 3-1 namun kemenangan itu harus menelan korban. Pique mendapatkan kartu merah pada pertandingan tersebut. Usahanya untuk menghadang Miguel de las Cuevas di awal babak kedua berbuah kartu merah dari wasit Carlos Velasco Carballo.
Pique merasa sangat marah atas kartu merah tersebut. Alves bahkan harus menahan emosi pemain Spanyol itu namun ia mengerti bahwa Pique memang pantas bersikap seperti itu.
"Membicarakan tentang wasit jelas merupakan sebuah kehilangan," ujar Alves.
"(Namun) Gerard Pique memiliki alasan tersendiri untuk marah."
Barca sendiri kini sudah harus memusatkan perhatiannya ke hal lain. Tim Catalan tersebut akan menghadapi Bayer Leverkusen pada hari Rabu nanti pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions. (bar/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Arsenal vs Man Utd: Zubimendi Kelabakan, Saliba & Merino Berjuang Keras
Liga Inggris 26 Januari 2026, 03:07
-
Man of the Match Juventus vs Napoli: Khephren Thuram
Liga Italia 26 Januari 2026, 02:28
-
Man of the Match Arsenal vs Manchester United: Patrick Dorgu
Liga Inggris 26 Januari 2026, 02:20
-
Hasil Juventus vs Napoli: Kenan Yildiz Bersinar, Bianconeri Pesta Gol
Liga Italia 26 Januari 2026, 02:03
-
Hasil Arsenal vs Man Utd: Gol Spektakuler Matheus Cunha Bungkam Emirates
Liga Inggris 26 Januari 2026, 01:34
-
Man of the Match Barcelona vs Oviedo: Dani Olmo
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 00:42
-
Hasil Barcelona vs Oviedo: Pesta Gol di Camp Nou, Blaugrana Kembali ke Puncak!
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 00:17
-
Tempat Menonton Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:25
-
Tempat Menonton Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:09
-
Man of the Match Crystal Palace vs Chelsea: Estevao
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:08
-
Jay Idzes Tundukkan Emil Audero dalam Duel Sassuolo vs Cremonese
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:00
-
Hasil Crystal Palace vs Chelsea: Bekuk 10 Pemain Palace, The Blues Tembus 4 Besar!
Liga Inggris 25 Januari 2026, 22:59
-
Resmi! Persib Bandung Daratkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 22:04
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





















KOMENTAR