Di Spanyol, prestasi Madrid dan Barcelona memang selalu dibandingkan. Namun Ancelotti mengaku tak terlalu risau meski tertinggal enam poin dari sang rival.
"Kami tidak memikirkan hal itu, kami hanya fokus untuk memperbaiki diri di sisi fisik dan taktik. Hanya itu yang perlu kami khawatirkan. Kami tampil bagus melawan Basel dan kami tidak akan memikirkan apa yang dilakukan oleh Barca," tegas Ancelotti kepada AS.
Ancelotti juga menegaskan bahwa musim masih panjang. Ia yakin bisa membawa Madrid berprestasi asal bisa tetap tenang.
"Kami harus tenang karena musim masih panjang. Kami akan bertarung hingga musim berakhir. Saya tak mengerti mengapa orang-orang begitu khawatir. Empat bulan lalu kami berhasil menjadi juara Liga Champions dan kami masih bisa memenangkannya lagi." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 20 September 2014, 23:46

-
Koneksi Perdana Arbeloa-Ronaldo
Liga Spanyol 20 September 2014, 23:38
-
Gol dan Assist, Benzema Yang Pertama
Liga Spanyol 20 September 2014, 23:33
-
Review: CR7 Trigol, Madrid Gelontor Super Depor
Liga Spanyol 20 September 2014, 22:57
-
Juve Datang, Morata Tak Pikir Dua Kali Untuk Tinggalkan Madrid
Liga Italia 20 September 2014, 22:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR