Pemain Wales tersebut mendapat tekanan lebih usai produktivitas gol dan assistnya mengalami penurunan di sepanjang tahun 2015. Namun Arbeloa percaya bahwa Bale hanya mengalami fase yang sama seperti yang pernah dialami oleh Luka Modric.
"Saya tidak tahu apakah ada skenario khusus untuk menjatuhkan dirinya. Fakta bahwa ia mendapat kritik yang paling keras daripada pemain lain jelas amat menyedihkan. Itu semua tak lebih dari omong kosong, seperti yang pernah mereka tulis tentang Modric dan sekarang mereka semua memujinya setinggi langit," tutur Arbeloa pada Marca.
"Saya yakin hal yang sama akan terjadi pada Bale. Tahun pertamanya di Real Madrid sungguh luar biasa," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlos: Danilo Akan Sukses di Real Madrid
Liga Spanyol 2 April 2015, 16:23
-
5 Bek Kanan Termahal Dalam Sejarah
Editorial 2 April 2015, 16:18
-
Liga Spanyol 2 April 2015, 15:31

-
Rebut Danilo, Madrid Serasa Menang Clasico
Liga Spanyol 2 April 2015, 15:24
-
Arbeloa Bantah Masih Tak Akur dengan Casillas
Liga Spanyol 2 April 2015, 15:17
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR