Bola.net - - Gareth Bale mengatakan meninggalkan dan bergabung dengan Real Madrid di 2013 silam merupakan keputusan yang tepat, usai ia sukses memenangkan dua trofi Liga Champions bersama Los Blancos.
Pemain Wales itu sempat jadi pemain termahal dunia ketika ia dicomot Madrid dari Spurs. Namun sempat tidak mampu menunjukkan kemampuan terbaiknya di klub dan juga didera berbagai kendala cedera di awal karirnya di Bernabeu.
Namun Bale perlahan mampu mengembalikan level permainannya dan berakhir dengan membawa tim Spanyol dua kali menjadi klub terbaik Eropa, di mana di laga final yang berlangsung di Lisbon ia ikut mencetak satu gol.
Bale juga mengaku permainannya kini sudah banyak berkembang sejak bergabung dengan tim pengoleksi 11 trofi Liga Champions tersebut, terutama terkait bagaimana memanfaatkan ruang yang begitu kecil.
Gareth Bale.
"Dengan dua trofi Liga Champions, saya kira ini merupakan keputusan yang tepat untuk datang ke sini. Saya menikmati budaya yang berbeda dan tantangan yang berbeda, dan ini juga hebat untuk keluarga saya," tutur Bale menurut BT Sport.
"Dan saya merasa permainan saya banyak berkembang. Semua lebih teknis di sini, ada saat di mana anda harus menahan bola dan melewati lawan dan memutuskan kapan harus melepasnya. Sekarang, saya merasa lebih baik ketika bermain di ruang yang lebih kecil. Saya pada dasarnya terus membangun kemampuan dalam diri saya sendiri."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Lewatkan Latihan di San Paolo
Liga Champions 7 Maret 2017, 17:12
-
Bale: Zidane Tak Gampang Marah
Liga Spanyol 7 Maret 2017, 15:05
-
Hamsik: Suporter Napoli Akan Terdengar Hingga Turin
Liga Champions 7 Maret 2017, 13:40
-
Atasi Madrid, Napoli Butuh Pertahanan Sempurna
Liga Champions 7 Maret 2017, 13:32
-
Carvajal: Reina Bilang Madrid Akan Menderita di San Paolo
Liga Champions 7 Maret 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR