Ronaldo tetap konsisten menunjukkan ketajamannya di awal musim ini dengan mencetak hattrick saat melawan Athletic Bilbao. Tambahan tiga gol tersebut membuat Ronaldo kini muncul sebagai topskor sementara La Liga dengan koleksi 13 gol hingga jornada ketujuh.
Namun belakangan ini rumor yang mengatakan Ronaldo akan kembali ke klub lamanya Manchester United masih tetap memanas. Meskipun begitu Bale sangat berharap Ronaldo tetap bertahan di Madrid.
"Dia sudah membuktikan sebagai pemain kelas dunia dengan mencetak gol selama bertahun-tahun," ucap Bale seperti dilansir Sky Sports.
"Tentu saja kami tak ingin melihatnya pergi. Saya ingin dia bertahan di Real Madrid," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Berharap Barcelona Bertahan di La Liga
Liga Spanyol 8 Oktober 2014, 21:00
-
Perilaku Buruk, Madrid Urung Uber Vidal
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 16:56
-
Liverpool dan Arsenal (Masih) Berebut Casillas
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 16:16
-
Matang di Empoli, Rugani Dilirik Madrid
Liga Italia 8 Oktober 2014, 16:04
-
Bale Tanggapi Ketertarikan United
Liga Spanyol 8 Oktober 2014, 15:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR