Bola.net - - Masa depan Gareth Bale di Real Madrid hingga kini masih belum pasti, walaupun sempat bersinar di final Liga Champions lalu. Pandit La Liga, Guillem Balague, meyakini sang pemain ingin menjadi pemain yang penting jika klub ingin mempertahankan dirinya.
Pemain asal Wales tersebut seringkali terlupakan oleh sang pelatih, Zinedine Zidane, yang lebih memilih Lucas Vazquez di lini depan. Di sepanjang musim, ia hanya mencatatkan total 26 penampilan di La Liga.
Meskipun demikian, ia tetap menunjukkan kualitasnya dengan mencetak dua gol saat bertemu Liverpool di final lalu. Salah satunya ia ciptakan dengan salto spektakuler seperti yang dilakukan Cristiano Ronaldo di babak perempat final lalu.
Ingin Jadi Poros Serangan

Belakangan ini, Real Madrid mulai menunjukkan itikadnya untuk mempertahankan sang pemain. Menurut prediksi Balague, Bale akan bertahan jika klub sepakat untuk menjadikannya sebagai fokus serangan di musim depan.
"Akan ada pertemuan antara perwakilan dari Gareth Bale dan Real Madrid, seperti yang telah ia umumkan sendiri, tapi itu tidak akan terlaksana dalam setidaknya dua pekan," ujar Balague kepada Sky Sports News.
"Pesan yang ingin disampaikan atas nama Bale adalah dia ingin merasa jadi lebih penting. Tidak hanya dirinya ingin bermain, dia mau menjadi poros, fokus serangan Real Madrid," pungkasnya.
Diincar Manchester United

Beberapa klub besar diklaim ingin segera membajaknya dari Santiago Bernabeu pada bursa transfer musim panas mendatang. Selain itu, ia juga kerap kali diisukan akan kembali ke Premier League bersama Manchester United.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salah Diklaim Absen di Partai Perdana Piala Dunia 2018
Piala Dunia 30 Mei 2018, 23:34
-
Guardiola Kagumi Karya Zidane di Madrid
Liga Champions 30 Mei 2018, 22:24
-
Man City Tegaskan Tak Akan Kejar Isco
Liga Inggris 30 Mei 2018, 21:55
-
Gantikan Modric, Madrid Sasar Christian Eriksen
Liga Spanyol 30 Mei 2018, 21:08
-
Lewandowski Konfirmasi Tinggalkan Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 30 Mei 2018, 20:05
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR