Pemain Wales masuk dalam daftar 23 calon pemenang trofi pemain terbaik dunia, namun Lionel Messi masih akan jadi favorit usai ia membawa Barcelona meraih treble musim lalu.
"Saya merasa saya bisa meraih apapun karena saya tahu kemampuan saya. Saya tidak akan mengatakan memenangkan Ballon d'Or adalah target saya, karena itu bukan benar-benar tentang penghargaan individu. Itu adalah bagaimana Anda harus memenangkan Liga Champions dan La Liga - dan ketika Anda melakukan itu, hal lain akan datang," tutur Bale pada The Mirror.
"Ketika saya memenangkan PFA Player of the Year di Spurs, saya tidak pernah mengira di awal musim saya akan memenangkan trofi tersebut. Saya hanya terus bermain dan bermain. Saya mencoba mencetak gol dan membuat assist, dan menanti apapun yang terjadi di akhir musim.
"Trofi tersebut telah jadi obsesi untuk beberapa pemain. Hal tersebut mungkin akan berguna bagi mereka, namun saya hanya ingin mencetak gol dan memenangkan trofi. Jika memang ada penghargaan individu, itu hanya bonus." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hubungan Ronaldo-Benitez Baik-Baik Saja
Liga Spanyol 23 November 2015, 23:03
-
Gelar Konpers, Madrid Pecat Benitez?
Liga Spanyol 23 November 2015, 23:02
-
Wenger Bantah Didekati Real Madrid untuk Gantikan Benitez
Liga Spanyol 23 November 2015, 23:00
-
Ancelotti Komentari Kinerja Benitez di El Clasico
Liga Spanyol 23 November 2015, 22:59
-
Mourinho Tak Ingin Tertawakan Kekalahan Benitez di El Clasico
Liga Spanyol 23 November 2015, 22:46
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR