Bola.net - - Juan Mata memperingatkan mereka yang mencemooh permainan Real Madrid musim ini, dengan mengatakan Los Blancos tak bisa sepenuhnya dicoret dari bursa juara La Liga musim ini.
Mata sendiri merupakan pemain yang pernah merasakan pembinaan di tim Castilla dan ia mengaku ikut prihatin dengan nasib yang dialami Los Merengues.
Usai kalah dari Villarreal di La Liga pekan lalu, klub asuhan Zinedine Zidane itu tertinggal 19 angka dari rival abadi dan juga pemuncak klasemen, Barcelona.
Banyak yang menilai kans juara Madrid musim ini sudah sepenuhnya tertutup.
Juan Mata
Namun demikian, Mata mengatakan di Marca: "Barcelona bermain sangat bagus dan memainkan sepakbola yang hebat."
"Saya juga amat bahagia dengan situasi yang dialami Valencia, Atletico Madrid juga terus jadi pesaing seperti biasa, dan Real Madrid sedang menjalani momen yang tidak terlalu bagus."
"Namun mereka takkan pernah menyerah dan akan terus berjuang hingga titik akhir di semua kompetisi."
Madrid tengah mempersiapkan diri untuk menghadapi Leganes di perempat final Copa del Rey pada 19 Januari.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Ronaldo Hanya Fokus Bermain!
Liga Spanyol 17 Januari 2018, 23:34
-
Mantan Presiden Prediksi Madrid Akan Jual Ronaldo Demi Neymar
Liga Spanyol 17 Januari 2018, 22:01
-
Ditendang dari Madrid, James Tetap Idolakan Zidane
Liga Spanyol 17 Januari 2018, 21:05
-
Madrid Siap Bajak Rencana Arsenal Daratkan Aubameyang
Liga Spanyol 17 Januari 2018, 20:08
-
Merengek Minta Naik Gaji, Madrid Siap Tendang Ronaldo
Liga Spanyol 17 Januari 2018, 19:32
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR