Kedua klub sudah terlibat negosiasi dalam beberapa pekan terakhir, dan kubu Catalan akhirnya sepakat dengan harga yang ditawarkan oleh Los Ches, setelah sebelumnya mengeluarkan penawaran resmi untuk kali pertama pada 16 Juli, demikian menurut laporan Goal.
Valencia kemudian menolak tawaran tersebut dan meminta Barca untuk mengajukan penawaran yang sama dengan buy-out clause Mathieu, senilai 20 juta euro. Negosiasi kemudian mencapai kemajuan usai yang bersangkutan memohon pada klubnya untuk dibiarkan pergi ke Camp Nou.
Pada akhirnya, Mathieu mendapatkan apa yang ia inginkan, usai Barca dikabarkan menyetujui harga yang diajukan oleh Valencia. Ia kemungkinan bakal diperkenalkan sebagai pemain Blaugrana pada hari Selasa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 23:16
-
Messi Sempat Ingin ke Arsenal?
Liga Inggris 22 Juli 2014, 21:26
-
Marc Bartra Tak Khawatir Kedatangan Mathieu
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 20:30
-
Bartra: Kepergian Xavi Akan Tinggalkan Lubang Besar
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 19:42
-
Xavi Segera Putus Kontrak di Barca
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 15:49
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR