Bola.net - - Raksasa La Liga, dikabarkan siap untuk memulai negosiasi dengan klub Brasil, untuk memuluskan rencana transfer bintang muda, Vinicius Junior.
Dilansir Goal International, perusahaan pemilik hak citra Vinicius kabarnya sudah berada di Spanyol bersama ayah dari sang pemain. Keduanya bakal berdiskusi dengan kubu Barca.
Nama Vinicius mulai menanjak di Brasil usai menyabet gelar pemain terbaik di Kejuaraan Sepakbola U-17 Amerika Selatan 2017 yang dimenangi Brasil.
Berkat penampilan impresif yang ia perlihatkan, Vinicius disebut-sebut merupakan calon penerus dari bintang Selecao dan Barca saat ini, Neymar.
Meski demikian, ambisi Barca menggaet Vinicius tak bakal mudah tercapai karena wonderkid 16 tahun itu kabarnya juga tengah diincar beberapa klub top Eropa, termasuk Real Madrid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dihubungkan Dengan Timnas Belanda dan Barcelona, Ini Tanggapan Sampaoli
Liga Spanyol 8 April 2017, 22:30
-
Sanchez Akui Belajar Banyak dari Messi
Liga Inggris 8 April 2017, 22:20
-
Ronaldinho Akui Sempat Nyaris Gabung Chelsea
Liga Inggris 8 April 2017, 14:20
-
Enrique: Kalau Tidak Tidur, Saya Akan Nonton Derby Madrid
Liga Spanyol 8 April 2017, 11:51
-
Rahasia Kesehatan Messi Ada di Venezia
Bolatainment 8 April 2017, 07:34
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR