Beenhakker, pelatih asal Belanda ini pernah mengantarkan Los Blancos menjadi juara La Liga dan Copa del Rey pada musim 1988/89. Sepanjang musim itu, armadanya tak pernah kalah dari 34 penampilan; 25 kali menang dan 9 kali imbang.
Rekor tersebut telah dipegang Beenhakker selama hampir 27 tahun. Dan rekor itu akan pecah jika Barcelona tak mengalami kekalahan saat menghadapi Sevilla pekan ini.
"Saya merasa baik-baik saja jika rekor tersebut terkejar. Luis Enrique pantas mendapatkannya karena ia melakukan pekerjaan yang bagus," kata Beenhakker seperti dilansir Sport.
"Kita bicara soal rekor selama 27 tahun dan rekor ini tercipta untuk dipecahkan. Semua orang tahu kalau saya berhati Los Blancos," papar pria 73 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Punya Senjata Bongkar Pertahanan Atletico
Liga Spanyol 26 Februari 2016, 23:27
-
Zidane: Kalah dari Atletico Bukan Akhir Dunia
Liga Spanyol 26 Februari 2016, 23:06
-
Vardy Ogah Ladeni Permainan Kasar Pepe
Liga Spanyol 26 Februari 2016, 19:20
-
Griezmann Siap Bersinar Lagi di Laga Derby Madrid
Liga Spanyol 26 Februari 2016, 18:43
-
Carlos Kembali Tegaskan Madrid Tak Butuh Neymar
Liga Spanyol 26 Februari 2016, 18:20
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR