Di Liga Champions tengah pekan kemarin, Madrid menghabisi Malmo 8-0. Toral pun cemas. Dia yakin, jika bertahan seperti ketika melawan Plzen, gawang mereka bisa saja dibobol Madrid tujuh kali.
"Saya cemas dengan keseimbangan pertahanan kami. Kebobolan begitu banyak gol membuat kemenangan mustahil diraih. Kami harus meningkatkan intensitas pertahanan kami yang saat ini tidak berada dalam level terbaik," kata Toral usai laga melawan Plzen seperti dikutip AS.
"Jika bertahan seperti ini melawan Real Madrid, mereka bisa membobol kami tujuh kali. Kami benar-benar harus memperbaiki area ini. Kami akan bekerja keras dan melihat apakah kami bisa mengubahnya atau tidak," imbuh Toral.
Hasil seri melawan Plzen membuat Villarreal gagal finis sebagai juara grup. Villarreal tetap lolos ke putaram berikutnya, tapi hanya sebagai runner-up di bawah Rapid Vienna. Ujian berikutnya adalah El Real. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Bantah Suka Bandingkan Benitez dengan Ancelotti
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 21:53
-
Ronaldo Kecam Real Madrid yang Suka Ganti Pelatih dan Pemain
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 21:27
-
Ronaldo Kangen Berat dengan Carlo Ancelotti
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 21:07
-
Wenger: Saya Tidak Akan Beli Benzema
Liga Inggris 11 Desember 2015, 18:01
-
Data dan Fakta La Liga: Villarreal vs Real Madrid
Liga Spanyol 11 Desember 2015, 16:10
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR