Bola.net - - Manajer , Maurizio Sarri, belum lama ini mewanti-wanti media untuk tidak bertanya padanya soal Real Madrid.
Los Blancos akan jadi lawan mereka di leg pertama babak 16 besar Liga Champions, yang akan dimainkan di Bernabeu pekan depan.
Namun sebelumnya, tim masih harus menjamu Genoa di laga vital di Serie A, mengingat mereka kini masih duduk di peringkat tiga klasemen, terpaut sembilan angka dari Juventus dan dua dari AS Roma.
Sarri pun meminta timnya untuk sepenuhnya fokus terhadap laga melawan Il Grifone, sebelum memikirkan cara untuk meraih hasil maksimal di laga yang akan mereka mainkan di Spanyol.

"Jika anda bertanya pada saya mengenai Real Madrid, saya akan bangkit dan pergi," demikian tutur Sarri menurut AS, ketika menemui media jelang laga melawan Genoa.
"Para pemain saya barus mengisolasi diri dari semua hal yang mereka dengar dari media. Saya tidak ingin mereka memikirkan hal selain pertandingan besok. Kami selalu kesulitan ketika melawan Genoa."
Komitmen Sarri itu sebelumnya juga pernah ditegaskan oleh Jose Callejon, mantan pemain Madrid yang kini bermain di Napoli.
"Bos akan marah jika kami berbicara mengenai Eropa."
Baca Juga:
- Raul Jelaskan Alasan Mengapa Ronaldo Tak Terhentikan
- Bos Argentina Sanjung Level Permainan Messi Musim Ini
- Raul: Madrid Takkan Sehebat Ini Tanpa Barca
- Figo Sanjung Kualitas Zidane dan Enrique Sebagai Manajer
- Morientes: La Liga Prioritas Utama Real Madrid
- Masuk Radar Madrid, Courtois Akan Dapat Kontrak Baru
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gareth Bale Akan Comeback di San Paolo
Liga Champions 10 Februari 2017, 22:04
-
Real Madrid Sudah Rindu Bertanding
Liga Spanyol 10 Februari 2017, 21:59
-
City Ungguli Madrid dan Barca Dalam Perburuan Wonderkid Mallorca
Liga Inggris 10 Februari 2017, 20:15
-
Jesus Vallejo Mengaku Belum Dapat Panggilan dari Madrid
Liga Spanyol 10 Februari 2017, 20:01
-
Jesus Vallejo Tak Mau Disebut Penerus Sergio Ramos
Liga Spanyol 10 Februari 2017, 18:57
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR