Alves disebut memilih bertahan di Camp Nou murni karena alasan olahraga dan pribadi, alih-alih keinginan untuk mengejar materi. Pemain Brasil tersebut dikatakan bahagia dengan Barcelona dan klub juga siap memperpanjang kerja sama dengan sang pemain, mengingat mereka terkena sanksi embargo dari FIFA.
Alves juga disebut telah menjadi salah satu sosok kunci di ruang ganti Barcelona dan termasuk salah satu pemain yang amat dihormati oleh rekan setimnya dan juga para fans. Selain itu, sang pemain juga ingin melihat buah hatinya tumbuh di Catalan, sehingga ia lebih memilih bertahan di Camp Nou.
Alves sebelumnya disebut-sebut akan bergabung dengan PSG atau Manchester United, andai negosiasi kontraknya tak berjalan dengan baik bersama Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peman Barcelona Sambut Vermaelen Dengan Tepuk Tangan
Liga Inggris 28 April 2015, 17:26
-
'Enrique Buat Saya Terus Berlari di Barca'
Liga Spanyol 28 April 2015, 12:21
-
Spesialis Corner La Liga, Atletico 15, Valencia 11
Liga Spanyol 28 April 2015, 12:14
-
Lippi: Madrid Ada di Bawah Bayern & Barca
Liga Champions 28 April 2015, 11:52
-
Luis Suarez Sumbangkan Ballon d'Or ke Barca
Liga Spanyol 28 April 2015, 11:13
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR