Bola.net - - Atletico Madrid disebut akan segera menuntaskan satu transfer lagi di musim panas, usai sebelumnya mereka santer dikabarkan akan merekrut lagi striker , Diego Costa.
Tim La Liga saat ini dilarang mendaftarkan pemain anyar karena mendapat hukuman dari FIFA.
Namun demikian, mereka sukses mendapatkan winger Sevilla, Vitolo, dengan nilai transfer 36 juta euro, meski ia harus dipinjamkan dulu ke Las Palmas hingga Januari mendatang.
Dan jejaknya mungkin akan diikuti oleh Costa, yang kemungkinan juga akan kembali ke klub di musim dingin nanti.
Diego Costa
Direktur Miguel Angel Gil Marin mengatakan di laman resmi klub: "Larangan mendaftarkan pemain anyar di musim panas ini mempengaruhi niat kami untuk merekrut dua pemain yang kami inginkan, karena hanya ada dua, mereka harus menunggu lima bulan sebelum bergabung dengan kami."
"Saya selalu mengatakan bahwa keputusan untuk merekrut Simeone dan keputusannya untuk menerima kontrak adalah sukses hebat untuk kedua pihak."
"Hal ini merupakan contoh bagus dari sinergi yang sukses, di mana kedua pihak sama-sama berkembang. Saya yakin dalam beberapa tahun mendatang kami akan terus berkembang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Kini Arahkan Perburuannya pada Barkley
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 17:39
-
Nevin: Morata Bukan Striker Utama Chelsea Musim Depan
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 14:32
-
Batshuayi Diklaim Bisa Lebih Bagus Dari Kane Musim Depan
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 14:26
-
Chelsea Disebut Siap Lepas Hazard ke Barca dan Kejar Mbappe
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 13:20
-
Inter Siap Lepas Candreva ke Chelsea
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR