Bola.net - Bos Timnas Brasil, Carlos Dunga, menilai Neymar memiliki talenta yang tidak jauh beda dengan legenda Canarinha, Romario.
Pemain Barcelona itu sejauh ini sudah tercatat membuat tak kurang dari 42 gol untuk Brasil. Sementara Romario, yang juga pernah berkarir di Spanyol, mengoleksi tak kurang dari 55 gol bersama Timnas Samba.
"Amat sulit untuk membandingkan dua pemain tersebut," ujar Dunga, yang juga pernah menjadi pemain Tim Nasional Brasil di masa lalu, pada reporter.
"Romario jauh lebih tajam. Namun Neymar mampu membuat peluang dan menyelesaikannya. Di awal karirnya, Neymar amat suka banyak menggiring bola. Namun hari ini, ia memang masih suka menggiring bola, namun ia juga sanggup mencetak gol," pungkasnya.
Brasil kini tengah bersiap menyambut laga uji coba melawan Chile yang bakal digelar di Emirates Stadium akhir pekan ini. [initial]
(gl/rer)
Pemain Barcelona itu sejauh ini sudah tercatat membuat tak kurang dari 42 gol untuk Brasil. Sementara Romario, yang juga pernah berkarir di Spanyol, mengoleksi tak kurang dari 55 gol bersama Timnas Samba.
"Amat sulit untuk membandingkan dua pemain tersebut," ujar Dunga, yang juga pernah menjadi pemain Tim Nasional Brasil di masa lalu, pada reporter.
"Romario jauh lebih tajam. Namun Neymar mampu membuat peluang dan menyelesaikannya. Di awal karirnya, Neymar amat suka banyak menggiring bola. Namun hari ini, ia memang masih suka menggiring bola, namun ia juga sanggup mencetak gol," pungkasnya.
Brasil kini tengah bersiap menyambut laga uji coba melawan Chile yang bakal digelar di Emirates Stadium akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dipuji Messi, Hart Tak Mau Terlena
Liga Inggris 25 Maret 2015, 22:51
-
Pique Akui Barcelona Kesulitan Saat Jamu Madrid
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:23
-
Kalah di El Clasico, Presiden Madrid Salahkan Casillas
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:11
-
Bek Incaran Madrid Ini Akui Idolakan Cafu
Piala Dunia 25 Maret 2015, 19:01
-
Danilo Akui Siap Main di Barca
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 15:36
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR