Bola.net - - Pelatih PSG, Unai Emery kembali angkat bicara mengenai spekulasi masa depan Marco Verratti. Emery menilai Verratti memiliki DNA PSG sejati, sehingga ia tidak akan hengkang pada musim panas ini.
Selama bursa transfer dibuka, banyak spekulasi mengenai masa depan Verratti. Yang paling santer dikabarkan bahwa gelandang Timnas Italia itu akan bergabung dengan Barcelona pada musim panas ini.
Rumor kepergian Verratti ke Barca itu memang benar-benar serius. Ia dikabarkan sampai memecat agennya dan menggantikannya dengan Mino Raiola untuk mempermulus transfernya ke Camp Nou.
Marco Verratti
Namun Emery mengesampingkan kabar itu karena menurutnya Verratti akan tetap bertahan di Barcelona. "Dia [Verratti] adalah pemain yang bertumbuh dengan PSG, dan ia memiliki banyak keinginan untuk bermain bersama klub ini," buka Emery kepada Soccerway.
"Para pemain yang berada di sini adalah yang terpenting. Konsentrasi kami saat ini sedang berada dalam kondisi yang bagus dan saya memiliki kepercayaan yang besar terhadap para pemain saya." tutup mantan pelatih Sevilla tersebut.
Verratti sendiri saat ini masih mengikat kontrak di PSG hingga tahun 2021 mendatang. Ia dikabarkan memiliki klausul rilis sebesar 100 Juta Euro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann Kandidat Potensial Pengganti Neymar
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 23:00
-
Iniesta: Lebih Baik Punya Neymar Daripada 300 Juta Euro
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 22:00
-
Bartomeu: Bayar Klausul Atau Neymar Bertahan!
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 20:20
-
Ronaldinho Sarankan Neymar Untuk Ikuti Kata Hatinya
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 18:40
-
Iniesta Minta Neymar Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR