
Sebagaimana dilaporkan Marca, Benzema mungkin sudah bisa diturunkan ketika menghadapi Las Palmas akhir pekan ini. Ujung tombak Los Blancos yang mengalami cedera saat membela Prancis pada jeda internasional kemarin itu tampak sudah bisa bermain bola dengan Arbeloa.
Sementara itu Pepe dan James masih menjalani latihan terpisah dan masih membutuhkan waktu untuk kembali bermain. Namun bagaimanapun, ini menunjukkan tanda-tanda ia akan segera kembali ke lapangan.
Dalam sesi latihan kali ini tidak dihadiri sejumlah pemain termasuk Keylor Navas, Marcelo, Sergio Ramos, Varane, Isco, Toni Kroos, dan Cristiano Ronaldo. Nama-nama tersebut absen dan telah mendapat izin dari Rafael Benitez. [initial]
(mar/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid dan Barcelona Tak Pernah Minati Hazard
Liga Inggris 28 Oktober 2015, 23:39 -
Nolito: Wasit di Spanyol Bela Madrid dan Barca
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 23:32 -
Duo Madrid Impikan Kapten Lazio
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 23:30 -
Mascherano Dihukum Dua Laga, Bisa Main di El Clasico
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 21:39 -
Masuki Fase Ketiga, Messi Dipastikan Siap untuk El Clasico
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 21:05
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Villarreal: Vinicius Junior
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 04:11 -
Dari Parma ke Inter Milan: Bonny, Chivu, dan Chemistry yang Terjaga
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:39 -
Ange-Yoan Bonny Bonny, Energi Baru yang Langsung Menyatu di Inter
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:23 -
Dua Pemain Muda Hebat untuk Masa Depan Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2025, 02:53 -
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR