Bola.net - - Luis Enrique memberikan komentar setelah pertandingan antara Athletic Bilbao melawan . Bilbao menjamu Barca dalam leg pertama babak 16 besar Copa del Rey 2016-17 di San Mames.
Barcelona mengalami kekalahan 1-2 dalam pertandingan itu. Bilbao mencetak dua gol lebih dulu lewat Aritz Aduriz dan Inaki Williams. Barcelona lalu memperkecil defisit gol melalui tendangan bebas Lionel Messi.
Enrique mengatakan bahwa Barcelona seperti tercekik pada awal pertandingan. Bilbao memberikan pressing tinggi sehingga Barca sulit mengembangkan permainan mereka. Selain itu, Bilbao juga bermain efektif dan mampu memanfaatkan kelengahan Barca.
"Pressing yang dilakukan Athletic mencekik kami pada awal pertandingan. Ini adalah pertandingan yang biasa kami jalani di Bilbao. Mereka memanfaatkan kesalahan-kesalahan kami dalam membawa bola. Kami kerap kehilangan bola dan akhirnya ketinggalan," cetus Enrique kepada Marca.
Meski kalah, peluang Barca untuk lolos ke perempat final masih sangat besar. Barca masih bisa membalik kedudukan pada leg kedua yang akan digelar di Camp Nou pada 12 Januari nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Protes Wasit, Zidane: Kerja Wasit Sangat Sulit
Liga Spanyol 6 Januari 2017, 22:49
-
Iniesta Juga Ikut Kecam Wasit Lawan Bilbao
Liga Spanyol 6 Januari 2017, 21:23
-
Barca Tak Kehilangan Asa Singkirkan Bilbao
Liga Spanyol 6 Januari 2017, 20:05
-
Bagi Pique Kalah dari Bilbao Bukan Hasil Buruk
Liga Spanyol 6 Januari 2017, 18:57
-
Data dan Fakta La Liga: Villarreal vs Barcelona
Liga Spanyol 6 Januari 2017, 17:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR