Bukan cuma kali ini, musim lalu Madrid juga tak mau meminjamkan stadion mereka. Musim lalu Madrid mengatakan bahwa mereka sedang melakukan renovasi sebagai alasan penolakan.
Musim ini, Madrid lebih memilih menyewakan Santiago Bernabeu untuk konser Bruce Springsteen pada hari yang sama dengan final Copa. Pelatih Barca, Luis Enrique pun tak mau mempermasalahkannya.
"Kalau seperti itu (Madrid menyewakan stadion untuk konser), artinya kami tidak akan bisa nonton konser," cetus Enrique enteng, seperti dilansir AS.
Kini Barca dan Sevilla bersama RFEF akan berdiskusi lagi untuk menentukan venue yang mereka rasa cocok. Kandidat selanjutnya setelah Bernabeu adalah Vicente Calderon milik Atletico Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Helguera Minta Zidane Singkirkan Isco
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 23:45 -
Morata: Di Madrid, Xabi Alonso Sangat Pedulikan Saya
Liga Champions 17 Februari 2016, 20:11 -
Cedera, James Dipastikan Absen Lawan AS Roma
Liga Champions 17 Februari 2016, 19:10 -
Lewandowski Tolak Pinangan Real Madrid
Liga Eropa Lain 17 Februari 2016, 17:38 -
Infografis : Balapan Menuju Sepatu Emas 2016
Open Play 17 Februari 2016, 15:04
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR