Bola.net - "Dua gelar yang paling penting masih ada di depan, kita harus segera melupakan kejadian ini," himbau Cesc Fabregas usai timnya dihajar Real Madrid.
Kekalahan 1-3 di Nou Camp tak hanya memberikan rasa pedih mendalam, namun dipastikan satu gelar juga telah melayang bagi kubu Barcelona.
"Ini tak bakal mempengaruhi mentalitas kami saat meladeni AC Milan. Ini kompetisi yang berbeda saya percaya dengan kualitas tim ini."
Kemudian pria yang pernah menjadi kapten Arsenal itu meminta semuanya fokus pada tugas berikutnya dan menjadikan kekalahan ini sebagai pelajaran, ia pun mengucapkan terima kasih kepada para fans Barca yang tak berhenti mendukung sang tim kesayangan di Nou Camp.[initial] (fcb/lex)
Kekalahan 1-3 di Nou Camp tak hanya memberikan rasa pedih mendalam, namun dipastikan satu gelar juga telah melayang bagi kubu Barcelona.
"Ini tak bakal mempengaruhi mentalitas kami saat meladeni AC Milan. Ini kompetisi yang berbeda saya percaya dengan kualitas tim ini."
Kemudian pria yang pernah menjadi kapten Arsenal itu meminta semuanya fokus pada tugas berikutnya dan menjadikan kekalahan ini sebagai pelajaran, ia pun mengucapkan terima kasih kepada para fans Barca yang tak berhenti mendukung sang tim kesayangan di Nou Camp.[initial] (fcb/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Barca Akan Singkirkan Milan di Liga Champions
Liga Champions 27 Februari 2013, 23:49
-
Rosell Terkejut Barca Kalah Dari Madrid
Liga Spanyol 27 Februari 2013, 23:21
-
'Messi Terisolir, Ronaldo Raksasa'
Liga Spanyol 27 Februari 2013, 22:00
-
Pirlo: Juve Belum Siap Juara Liga Champions
Liga Champions 27 Februari 2013, 21:35
-
Petinggi Barca Terbang Temui Vilanova
Liga Spanyol 27 Februari 2013, 21:21
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR