Bola.net - - Diego Forlan belum lama ini memberikan pendapatnya mengenai kritik yang ditujukan pada Cristiano Ronaldo, usai ia disebut meminta wasit untuk tidak mensahkan gol kemenangan Real Madrid atas Athletic Bilbao, yang dibuat oleh Alvaro Morata.
Ronaldo, yang dikenal sebagai pemain haus gol di atas lapangan, terlihat mengangkat satu tangannya usai pemain Spanyol itu menjebol jala lawan. Banyak media lantas menuding CR7 meminta wasit membatalkan gol itu.
Namun Forlan lantas tertawa mendengar klaim yang tidak masuk akal tersebut.
"Saya tertawa dengan reaksinya ketika Alvaro Morata mencetak gol kemenangan di menit-menit akhir melawan Athletic Bilbao," tutur Forlan pada Sport.
"Ia memberikan respon seolah bahwa ia mengangkat tangannya untuk meminta offside. TV Catalan lantas menggunakan itu untuk menunjukkan bahwa Cristiano tidak bahagia ketika rekan setimnya mencetak gol. Ia sendiri menunjukkan sikap yang bagus dan tetap dikritik di media sosial, itu tidak adil."
"Saya kira itu adalah caranya untuk merayakan gol."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Liga Champions: Legia Warsawa vs Real Madrid
Liga Champions 31 Oktober 2016, 23:46
-
Ronaldo atau Messi Peraih Ballon d'Or? Ini Jawaban Bale
Liga Spanyol 31 Oktober 2016, 23:45
-
Bale: Ballon d'Or Bukan Tujuan Saya
Liga Spanyol 31 Oktober 2016, 23:33
-
Meski Sempat Alami Masa Sulit, Bale Tak Pernah Berniat Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 31 Oktober 2016, 23:27
-
Bale Ancang-ancang Untuk Pensiun di Madrid
Liga Spanyol 31 Oktober 2016, 22:55
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR