
Bola.net - Barcelona kembali ke puncak klasemen La Liga 2019/2020. Capai itu diraih usai mengalahkan Athletic Bilbao di pekan ke-31. Barcelona berada di puncak klasemen saat Lionel Messi merayakan ulang tahun ke-33.
Barcelona menjamu Bilbao di Camp Nou pada Rabu (24/6/2020) dini hari WIB. Barcelona sempat dibuat kesulitan pada babak pertama. Bilbao bermain sangat rapat hingga Barcelona tak mampu mencetak gol.
Serangan demi serangan yang dibangun Barcelona baru membuahkan hasil pada babak kedua. Pada menit ke-71, Ivan Rakitic mencetak gol usai menerima bola dari Lionel Messi. Barcelona menang 1-0.
Di laga lain, Atletico Madrid kembali meraih kemenangan. Tim besutan Diego Simeone tersebut menang tipis 0-1 di kandang Levante. Atletico Madrid menang berkat gol yang bunuh diri Bruno Gonzales.
Simak hasil lengkap laga pekan ke-31 La Liga pada Rabu (24/6/2020) dini hari WIB di bawah ini ya Bolaneters.
Hasil pertandingan La Liga
Berikut hasil laga pekan ke-31 Liga Spanyol pada Rabu, 24 Juni 2020:
- Levante 0-1 Atletico Madrid (Bruno Gonzalez 15'-OG)
- Real Valladolid 1-1 Getafe (Enes Unal 45+5'-pen; Jaime Mata 41')
- Barcelona 1-0 Athletic Bilbao (Ivan Rakitic 71')
Klasemen La Liga
Barcelona kembali merebut posisi puncak klasemen. Klub besutan Quique Setien mendapat tambahan tiga poin dan mengumpulkan 68 poin. Barcelona unggul tiga poin dari Real Madrid yang baru akan memainkan laga pekan ke-31 melawan Mallorca pada Kamis (25/6/2020).
Atletico Madrid berada di posisi ketiga dengan meraih 55 poin. Los Colconeros unggul dua poin dari Sevilla yang berada di posisi ketiga. Atletico selalu menang dalam tiga laga terakhir.
Simak klasemen pekan ke-31 La Liga di bawah ini ya Bolaneters:
🔝 @FCBarcelona provisionally move to the top of the #LaLigaSantander standings! 💙❤️ pic.twitter.com/0Y6LwLY2Ck
— LaLiga English (@LaLigaEN) June 23, 2020
Sumber: La Liga
Baca Ini Juga:
- Hazard dan Vinicius Mustahil Dipasangkan, Benarkah Begitu Zidane?
- Hasil Pertandingan Barcelona vs Athletic Bilbao: Skor 1-0
- Joao Felix Sulit Berkembang di Atletico Madrid, Apa Kata Diego Simeone?
- Real Madrid Dipastikan tak Akan Merekrut Camavinga
- Link Live Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di Vidio.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ulang Tahun ke-33, Lionel Messi dan Rekor-Rekornya
Liga Spanyol 24 Juni 2020, 23:31
-
Dari Bola Lob Hingga Solo Run, Ini Gol-Gol Terbaik Lionel Messi
Liga Spanyol 24 Juni 2020, 22:59
-
Dari Dani Alves Hingga Ronaldinho, Ini 10 Rekan Terbaik Lionel Messi
Liga Spanyol 24 Juni 2020, 21:35
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR