Bola.net - - Superstar NBA Golden State Warriors, Steph Curry, berkomentar soal kiprahnya di dunia basket dan kiprah Lionel Messi di dunia sepak bola. Menurutnya, dia dan Messi memiliki kemiripan dalam hal kejeniusan masing-masing dalam bermain.
Curry dengan tegas mengatakan bahwa Messi adalah pemain yang kreatif dan jenius. Dia pun menilai Messi layak mendapatkan gelar sebagai salah satu pesepak bola terbaik sepanjang sejarah.
Hal itu mengacu pada lima gelar Ballon d'Or koleksi Messi, dan puluhan penghargaan dan trofi yang sudah diraih pemain berkebangsaan Argentina itu.
"Saya rasa dia (Messi) adalah pemain yang kreatif dan jenius atas apa yang sudah dilakukannya, tetapi tidak dapat dimungkiri aspek bakat yang tertanam di dirinya," ungkap Curry dikutip dari goal.
"Saya berasumsi, semua hal yang sudah dia raih memang berkat talenta dia, tetapi dengan mengkombinasikan talenta itu dengan kerja kerasnya, dia menjadi jauh lebih hebat. Dan hal itu dapat kita lihat di lapangan."
Lebih Lanjut, dia menilai kehebatan Messi akan berpengaruh pada pesepak bola muda, yang berpedoman pada penampilannya sejauh ini dan memicu pemain muda untuk terus berkembang.
"Saya rasa dia akan memberikan dampak yang cukup besar untuk generasi berikutnya, yakni keinginan untuk mengembangkan diri sejauh mungkin," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menyesal Gabung PSG, Neymar Minta Barca Membelinya Lagi?
Liga Champions 9 Maret 2018, 21:56
-
Hampir Gagal, Barcelona Akhirnya Gaet Arthur
Liga Inggris 9 Maret 2018, 18:50
-
Data dan Fakta La Liga: Malaga vs Barcelona
Liga Spanyol 9 Maret 2018, 13:29
-
Prediksi Malaga vs Barcelona 11 Maret 2018
Liga Spanyol 9 Maret 2018, 13:28
-
Incar Umtiti, United Siapkan Kontrak Besar
Liga Inggris 9 Maret 2018, 13:14
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR