Bola.net - - Gelandang veteran Barcelona, Andres Iniesta angkat bicara mengenai masa depan rekan setimnya, . Iniesta menyebut Neymar hanya akan meninggalkan klub jika ada yang berani membayar sebesar 300 Juta Euro.
Beberapa minggu terakhir Neymar memang cukup sering diberitakan akan meninggalkan Barcelona. Ia disebut akan bergabung dengan , di mana kubu Prancis itu disebut siap menebus klausul rilisnya yang mencapai angka 222 Juta Euro.
Rumor Neymar ke PSG ini semakin merebak pada hari Jumat (28/7) kemarin. Ia dikabarkan berkelahi dengan rekan satu timnya, Nelson Semedo sehingga ia semakin diragukan akan bertahan di Camp Nou musim depan.
Neymar.
Namun Iniesta percaya tidak akan mudah bagi klub manapun untuk membawa Neymar keluar dari Camp Nou. "Dia memiliki nilai lebih dari 300 Juta Euro," buka Iniesta kepada Soccerway.
"Gaya bermainnya sangat sesuai dengan klub kami. Dan saya percaya bahwa dia akan semakin menjadi pemain yang lebih baik bersama kami."
"Kami sebenarnya tidak ingin banyak orang membicarakan mengenai rumor ini, namun hanya ada satu cara untuk menghentikan itu semua, yaitu dengan Ney bicara langsung." tutup kapten Barcelona tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann Kandidat Potensial Pengganti Neymar
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 23:00
-
Iniesta: Lebih Baik Punya Neymar Daripada 300 Juta Euro
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 22:00
-
Bartomeu: Bayar Klausul Atau Neymar Bertahan!
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 20:20
-
Ronaldinho Sarankan Neymar Untuk Ikuti Kata Hatinya
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 18:40
-
Iniesta Minta Neymar Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 29 Juli 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR