Gelandang Spanyol tahu bahwa Blaugrana sempat mengalami masa-masa sulit di bulan Januari, usai mereka kalah dari Real Sociedad di kandang lawan. Iniesta lantas mengatakan hal tersebut tak boleh lagi terjadi di tahun kedua Luis Enrique menangani klub.
"Karena dalam kehidupan yang kita semua jalani, ketika ada banyak hal yang tidak berjalan dengan benar, semuanya bisa menjadi amat sulit," jelas Iniesta pada reporter.
"Ketika anda bisa mendapatkan harmoni, semuanya akan jauh lebih mudah. Sekarang, kami tengah mengalami momen tersebut dan kami harus berusaha keras untuk mempertahankannya," pungkasnya.
Barcelona kini tengah bersiap menghadapi Fiorentina di laga pamungkas mereka di turnamen pra-musim International Champions Cup.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergi Roberto Yakin Bakal Melejit dengan Barca Musim Depan
Liga Spanyol 1 Agustus 2015, 20:27
-
Hadapi Fiorentina, Barcelona Tanpa Messi, Neymar dan Mascherano
Bola Dunia Lainnya 1 Agustus 2015, 19:20
-
Ibu Pedro Mengungkap Anaknya Akan Bergabung MU
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 18:59
-
Pertahankan Trofi Liga Champions, Target Utama Barcelona
Liga Spanyol 1 Agustus 2015, 17:20
-
Messi Senang Kembali Bertemu Rekan-rekan di Barca
Liga Spanyol 1 Agustus 2015, 17:00
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR