Seperti yang diketahui, Barca tumbang 3-1 saat bertamu ke Anoeta, markas Sociedad, di jornada 25 La Liga 2013/14, Minggu (23/02). Mereka pun kini tertinggal tiga poin dari sang rival, Real Madrid, yang ada di puncak klasemen.
Iniesta pun mengatakan bahwa ia cukup percaya diri timnya bakal bisa membalikkan keadaan nantinya.
"Sociedad bermain sangat baik. Mereka jelas lebih baik daripada kami. Kami selalu berada di belakang mereka di laga tersebut," ujarnya pada situs resmi klub.
"Kekalahan ini tak boleh membuat kami menyerah dalam perburuan gelar juara. Kami harus bekerja keras dan membalikkan situasi. Masih banyak poin yang tersisa dan kami juga masih berlaga melawan para rival kami nantinya," ujarnya.
Barca memang masih bakal bersua dengan Madrid di Jornada 29, 22 Maret mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale: Madrid Ingin Rebut Semua Gelar
Liga Champions 23 Februari 2014, 22:13
-
Varane: Saya Senang Jika Pogba Main di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Februari 2014, 21:56
-
Pirlo Ungkap Minat Milan dan Madrid
Liga Italia 23 Februari 2014, 20:17
-
Cari Pengganti Benzema, Madrid Incar Aguero
Liga Spanyol 23 Februari 2014, 19:15
-
Tertinggal dari Madrid, Pique Tak Khawatir
Liga Spanyol 23 Februari 2014, 17:55
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR