Bola.net - - Real Madrid berhasil mendapatkan keringanan hukuman dari CAS. Setelah dijatuhi hukuman embargo transfer dua periode oleh FIFA, banding Madrid di CAS membuat hukuman itu tinggal separuh saja.
CAS memiliki alasan sendiri dalam membuat keputusan itu. Yang paling mendasar, CAS menilai yang dituduhkan FIFA terhadap Madrid tidak semuanya terbukti.
'Berdasarkan dari bukti dan argumen yang disampaikan kedua pihak, Arbitrator Tunggal mencapai kesimpulan bahwa keputusan FIFA hanya bisa dipastikan sebagian. Keputusan ini akan disampaikan kepada kedua pihak pada awal 2017, bersama dengan seluruh alasannya.
Pada intinya, Arbitrator Tunggal menganggap bahwa sebagian pelanggaran yang dituduhkan FIFA memang terbukti, tapi tidak semuanya. Menimbang bahwa pelanggaran yang dilakukan oleh Madrid tidak seserius dan sebanyak yang dituduhkan FIFA, Arbitrator Tunggal memutuskan bahwa hukuman yang diterima Real Madrid juga harus dikurangi."
Sebagai catatan, Arbitrator Tunggal dalam banding Real Madrid ini adalah Michele Bernasconi. Ini adalah permintaan dari Madrid dan FIFA. kedua pihak sudah menyampaikan bukti dan argumen masing-masing pada 14 Desember kaku di Lausanne, Swiss.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: 'Om Telolet Om' Versi Tottenham Hotspur
Bola Indonesia 21 Desember 2016, 18:34
-
Real Madrid Ikut Terkena Demam 'Om Telolet Om'
Bolatainment 21 Desember 2016, 18:01
-
Perez: 2016 Takkan Terlupakan oleh Madridista
Liga Inggris 21 Desember 2016, 15:30
-
Scholes Kagumi Gaya Main Kroos dan Modric
Liga Spanyol 21 Desember 2016, 15:10
-
Guti: Saya Bahagia Lihat Ballon d'Or Ronaldo Sakiti Barcelona
Liga Spanyol 21 Desember 2016, 14:10
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR