
Bola.net - Akhir pekan ini La Liga akan memulai musim baru 2019-2020. Barcelona akan menjadi tim pertama yang bertanding. Dan berikut adalah jadwal sepak bola dunia akhir pekan ini, 17-18 Agustus 2019.
Selain Barcelona yang akan tandang ke markas Athletic Bilbao di pekan pertama, 18 tim lain juga akan melakoni laga perdana mereka. Mulai hari Sabtu, 17 Agustus 2019 dini hari WIB hingga Senin, 19 Agustus 2019 dini hari WIB.
Pertandingan tandang juga harus dijalani Real Madrid di pekan pertama. Los Blancos akan tandang ke markas Celta Vigo pada hari Sabtu (17/8/2019) malam WIB. Sementara Atletico Madrid vs Getafe akan menutup pekan pertama La Liga.
Selain dari La Liga, Premier League juga akan melangsungkan pertandingan pekan kedua. Laga Arsenal vs Burnley akan menjadi laga pertama pekan kedua Liga Inggris. Sedangkan Wolverhampton vs Manchester United akan menjadi partai terakhir untuk pekan kedua Premier League.
Berikut jadwal sepak bola akhir pekan ini selengkapnya.
La Liga Spanyol
Sabtu 17 Agustus 2019
- 02:00 WIB: Athletic Bilbao vs Barcelona
- 22:00 WIB: Celta Vigo vs Real Madrid
Minggu 18 Agustus 2019
- 00:00 WIB: Valencia vs Real Sociedad
- 01:00 WIB: Mallorca vs Eibar
- 02:00 WIB: Leganes vs Osasuna
- 02:00 WIB: Villarreal vs Granada
- 22:00 WIB: Deportivo Alaves vs Levante
Senin 19 Agustus 2019
- 00:00 WIB: Espanyol vs Sevilla
- 02:00 WIB: Real Betis vs Real Valladolid
- 03:00 WIB: Atletico Madrid vs Getafe.
Premier League
Sabtu 17 Agustus 2019
- 18:30 WIB: Arsenal vs Burnley
- 21:00 WIB: Aston Villa vs Bournemouth
- 21:00 WIB: Brighton vs West Ham
- 21:00 WIB: Everton vs Watford
- 21:00 WIB: Norwich vs Newcastle United
- 21:00 WIB: Southampton vs Liverpool
- 23:30 WIB: Manchester City vs Tottenham Hotspur
Minggu 18 Agustus 2019
- 20:00 WIB: Sheffield United vs Crystal Palace
- 22:30 WIB: Chelsea vs Leicester City
Selasa 20 Agustus 2019
- 02:00 WIB: Wolverhampton vs Manchester United
Untuk mendapatkan update terbaru dan terlengkap mengenai sepak bola Premier League dan juga La Liga, kalian bisa terus pantau selengkapnya di bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Neymar dan Pogba, Zidane Ogah Membahas Pemain yang Bukan Miliknya
Liga Spanyol 16 Agustus 2019, 23:58
-
Tak Kunjung Pergi, Gareth Bale dan James Rodriguez Akhirnya Jadi Andalan Zidane
Liga Spanyol 16 Agustus 2019, 23:20
-
Prediksi La Liga 2019/20 Versi Mendieta: Tiga Tim Raksasa Saling Rebutan Trofi
Liga Spanyol 16 Agustus 2019, 23:13
-
Debut Eden Hazard Bersama Madrid di La Liga Tertunda Akibat Cedera
Liga Spanyol 16 Agustus 2019, 22:56
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR