Tim asuhan Diego Simeone harus menerima kenyataan pahit kalah 2-3 dari Celta Vigo di kandang sendiri, dalam pertandingan leg kedua perempat final yang digelar di Vicente Calderon dini hari tadi.
Hasil itu memupus impian klub meraih trofi di ajang Piala Domestik. Namun Juanfran bertekad mengobati sakit hati timnya dengan coba mengalahkan Barcelona di La Liga akhir pekan ini.
"Kami amat percaya diri bisa mencapai partai puncak. Namun itu tidak terjadi. Kami menghadapi tim yang hebat, yang bermain amat efektif dan kami sama sekali tidak beruntung ketika berada di depan gawang. Selamat untuk Celta," tutur Juanfran pada Marca.
"Kami adalah tim yang hebat dan kami tetap demikian meski kalah atau menang. Kami amat sakit hati dengan kekalahan kami. Dan untuk mengobatinya, kami akan coba menang di Barcelona akhir pekan ini."
"Kami akan terus berkembang. Kami akan menjadikan momen ini sebagai pelajaran untuk menjadi lebih kuat di masa yang akan datang." [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tello Ajak Pemain Barcelona Gabung Fiorentina
Liga Italia 28 Januari 2016, 23:27
-
Bukan Nolito, Barca Jadikan Dybala Target Utama
Liga Inggris 28 Januari 2016, 20:06
-
Barcelona Tak Pilih Lawan di Copa del Rey
Liga Spanyol 28 Januari 2016, 18:21
-
Malas Sambut Messi, Remaja Fans Madrid Dikecam di Tiongkok
Open Play 28 Januari 2016, 15:54
-
Bravo: Meski Sukses, Casillas Tetap Dicaci
Liga Spanyol 28 Januari 2016, 14:48
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR