Seperti diketahui, Atletico sukses mencuri satu poin dari rival langsung mereka dalam perebutan gelar musim ini. Sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol Ivan Rakitic, Los Rojiblancos menyamakan skor lewat Angel Correa.
Usai pertandingan tersebut, Juanfran menilai bahwa skor imbang ini adalah adil bagi kedua tim, bahkan poin yang bagus bagi timnya.
"Hasil imbang ini ada. Kami selalu ingin menang, tapi memperhitungkan lawan kami, pemain yang mereka miliki, dan itu di kandang mereka, ini adalah hasil imbang yang bagus, bahkan lebih baik karena bagaimana pertandingan berjalan," tandasnya.
Dengan tambahan satu poin tersebut, Atletico Madrid kini berada di posisi keempat klasemen sementara, sedangkan Barcelona berada di posisi ketiga dengan satu poin lebih banyak.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Argentina: Jika Jadi Messi, Saya Juga Pensiun
Liga Spanyol 22 September 2016, 15:33 -
Iniesta: Guardiola Tahu Saya Ingin Pensiun di Barcelona
Liga Spanyol 22 September 2016, 15:02 -
Pemain-pemain Pengganti Atletico Tak Bisa Diremehkan
Liga Spanyol 22 September 2016, 14:36 -
Barcelona Nantikan Reaksi Bellerin
Liga Spanyol 22 September 2016, 14:32 -
Suarez: Kehilangan Messi Buruk untuk Barca
Liga Spanyol 22 September 2016, 12:17
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR