Real Madrid telah menghabiskan dana lebih dari 200 juta poundsterling untuk mengumpulkan pemain-pemain terbaik dunia seperti Kaka, Cristiano Ronaldo, Raul Albiol, Karim Benzema, hingga Xabi Alonso.
Jelang bergulirnya Liga Spanyol akhir bulan ini, Kaka mengingatkan rekan-rekan satu timnya untuk bersatu.
"Hal yang paling penting adalah kami harus bersatu. Kami telah memperlihatkan kesatuan itu dalam tim ini (selama uji coba pra musim) dan hal itu harus terus berlanjut," jelas Kaka seperti dilansir Football.
"Dalam beberapa hari setelah kompetisi dimulai akan memberi tahu kami telah mencapai level yang mana. Untuk saat ini kami harus fokus dan memahami apa yang diinginkan pelatih kepada tim ini,"
"Kami sedang membangun tim untuk bersaing dengan Barcelona dan juga tim-tim terbaik di Eropa lainnya (di Liga Champions)," tukas Kaka. (fot/zul)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Negosiasi Transfer Marcus Rashford: Barcelona Ajukan Opsi Lain ke MU
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:43
-
Presiden Barcelona Amankan Dua Pemain La Masia: Tidak Dilepas!
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi BRI Super League: Persis vs Persib 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:39
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSBS Biak 31 Januari 2026
Bola Indonesia 30 Januari 2026, 18:33
-
Setelah Kalah Memalukan, Real Madrid Akui Masalah di Lini Tengah
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 18:13
-
Usaha AC Milan Membuahkan Hasil, Jean-Philippe Mateta OTW ke San Siro
Liga Italia 30 Januari 2026, 17:53
-
Antonio Conte Terpukau Joao Pedro, Pemain yang Sebabkan Napoli Keok dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 17:47
-
Satu Langkah Simpel untuk Cowok Aktif, Ini Rekomendasi Produk Sat-Set
Lain Lain 30 Januari 2026, 17:29
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30





















KOMENTAR