Penalti yang dieksekusi La Pulga hingga membuahkan assist pada Luis Suarez itu rupanya mendapat protes keras dari kapten Celta Vigo, Hugo Mallo, yang mengatakan bahwa pemain sudah menunjukkan trik-nya di saat yang tidak tepat.
"Patut dipertanyakan apakah ia berani melakukan hal yang sama ketika kedudukan masih imbang 1-1. Saya kira itu bukan waktu yang tepat untuk melakukannya. Saya juga ingin tahu apakah ia berani melakukan hal yang sama ketika bermain di Liga Champions," tutur Mallo menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo.
Barcelona sendiri akan bermain melawan Sporting Gijon di laga tunda La Liga yang akan dimainkan tengah pekan ini.
Mereka baru akan bermain melawan Arsenal di Liga Champions dalam leg pertama babak 16 besar yang akan dimainkan di Emirates pada 23 Februari mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eto'o: Messi Lebih Baik daripada Ronaldo
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 23:24
-
Ini Skuad Barcelona Hadapi Sporting Gijon
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 17:33
-
Infografis : Balapan Menuju Sepatu Emas 2016
Open Play 17 Februari 2016, 15:04
-
Usai Penalti Messi, Henry Langsung SMS Pires
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 14:14
-
Prandelli: Barcelona Tak Terkalahkan
Liga Champions 17 Februari 2016, 14:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR