Seperti diketahui, laga melawan Atleti dini hari tadi merupakan laga Varane yang pertama sejak mengalami cedera lutut bulan November tahun lalu. Pada laga tersebut, Varane dipercaya untuk bermain penuh selama 90 menit.
"Saya merasa luar biasa. Adalah luar biasa dapat kembali ke lapangan setelah sekian lama absen," ujar Varane.
Pada kesempatan tersebut, Varane juga mengakui bahwa dia masih akan menanti kondisi cederanya dan akan berusaha lebih keras untuk dapat terus bermain di tiap pertandingan.
"Kami akan melihat bagaimana kondisi lutut saya selama beberapa hari ke depan. Saya tidak punya masalah selama laga dan saya telah berlatih keras untuk mencapai titik ini," tambah pemain 20 tahun tersebut.
"Sejauh ini saya bermain di satu pertandingan dan kami akan melihat apakah saya dapat memainkan dua laga berturut-turut. Tim membutuhkan semua pemain dan kami harus siap jika kami ingin memenangkan gelar," tandasnya.
Pada laga tersebut, Real Madrid meraih kemenangan lewat dua gol penalti dari Cristiano Ronaldo. Hasil ini membawa Los Blancos menggenggam satu tiket partai final. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Identitas Orang Yang Melempari Ronaldo Terungkap
Bolatainment 12 Februari 2014, 23:18
-
Katia Ancelotti Heran Diego Lopez Tak Dapat Perhatian
Liga Spanyol 12 Februari 2014, 21:32
-
Martino: Tugas Wasit di La Liga Berat
Liga Spanyol 12 Februari 2014, 21:30
-
Morata Masuk Gantikan Diego Milito?
Liga Champions 12 Februari 2014, 19:41
-
Diincar Chelsea, Ini Jawaban Higuain
Liga Italia 12 Februari 2014, 18:17
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR