Bola.net - - Kapten yang sudah kembali fit, Andres Iniesta, mengaku merasa senang bisa mengatasi kendala cedera paha yang ia alami dan membantu klub menang 3-0 atas Juventus semalam.
Iniesta bermain selama 83 menit dan menunjukkan performa terbaik melawan finalis Liga Champions musim lalu, memberikan assist pada Lionel Messi di gol kedua pemain Argentina, dalam duel Grup D dini hari tadi.
Sang playmaker senior kembali mendapatkan tempat utama di bawah asuhan manajer Ernesto Valverde, usai musim lalu karirnya banyak diganggu cedera.
Iniesta, yang turun sebagai starter di duel Kualifikasi Piala Dunia pekan lalu, hanya membuat 23 penampilan di skuat Luis Enrique musim lalu, terendah sejak ia menembus tim inti di 2004 silam.
Andres Iniesta
"Saya selalu senang bisa memulai kompetisi dengan kemenangan dan saya merasa bagus, melawan tim yang amat berat," tutur Iniesta menurut Twitter resmi klub.
Ia lantas menambahkan di TV3: "Ketika Luis Enrique melatih, dia mengatakan pada saya soal pembagian jatah main."
"Pelatih selalu ingin yang terbaik di klub. Hal terpenting adalah berlatih dan tidak mengalami cedera berulang."
Di laga Liga Champions berikutnya, Barca akan menghadapi Sporting Lisbon, yang menang 3-2 atas Olympiakos semalam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Akan Fokus Kejar Seri dan Lupakan Coutinho
Liga Spanyol 13 September 2017, 23:22
-
Bartomeu: Barca Tak Pernah Tinggalkan Messi
Liga Spanyol 13 September 2017, 23:05
-
Juve Pastikan Menyerah Kejar Iniesta
Liga Italia 13 September 2017, 19:35
-
Presiden Sevilla Anggap Transfer Neymar Salah
Liga Spanyol 13 September 2017, 16:00
-
Rodgers Ungkap Chelsea Bisa Diperkuat Neymar dan Coutinho
Liga Inggris 13 September 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR