"Messi tidak pantas pergi seperti ini dari tim nasional. Setidaknya, ia harus memenangkan sebuah turnamen besar di bulan Mei," tutur mantan pemain Valencia pada Voterix.
Kempes percaya bahwa akan buruk bagi Messi untuk pergi dari tim nasional, karena Argentina sudah 30 tahun tak memenangkan Piala Dunia.
"Apa yang anda lihat di atas lapangan. Ketika ia berlutut dan menangis. Hal tersebut membuktikan bahwa ia hanya seorang manusia biasa dan bukan seorang alien seperti yang semua orang pikir," ujarnya.
Kempes mengatakan bahwa untuk bisa keluar dari situasi ini, Argentina harus terus bekerja keras, rendah hati, dan juga tidak menghiraukan kritik dari luar.
"Argentina sebenarnya sudah bermain dengan bagus. Mereka sudah membuktikan mereka masih bisa bangkit."
"Messi hanya tidak beruntung dengan penaltinya. Ia ingin membalas dendam pada Chile dan ia menendangnya dengan amat keras. Soal pensiun, saya kira tidak semua orang akan meninggalkan kapal, hanya karena kapal itu terlihat segera tenggelam." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Siap Tebus Abdullahi Nura dari Roma
Liga Spanyol 29 Juni 2016, 23:10
-
Barcelona Capai Kesepakatan dengan Umtiti
Liga Spanyol 29 Juni 2016, 22:31
-
Rakyat Argentina Gelar Aksi Minta Messi Batal Pensiun
Amerika Latin 29 Juni 2016, 20:27
-
Hari Ini, Nolito Tes Medis di City
Liga Inggris 29 Juni 2016, 18:04
-
Valencia Siap Lepas Andre Gomes ke Barcelona
Liga Spanyol 29 Juni 2016, 15:26
LATEST UPDATE
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
-
Terungkap, Alasan Menarik John Herdman Terima Pinangan Melatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Januari 2026, 10:56
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 10:43
-
Barcelona dan Hobi Menang dengan Skor 2-0
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 10:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 10:13
-
Meyakini Declan Rice sebagai Gelandang Terbaik Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 08:46
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 08:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 07:22
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR