Striker Olympique itu sebelumnya dikabarkan masuk dalam agenda tim Catalan, yang ingin mendatangkannya sebagai pelapis untuk Lionel Messi, Neymar, dan Luis Suarez musim depan.
Dan meski hingga kini masih belum ada konfirmasi resmi dari kedua pihak mengenai transfer sang pemain, Lacazette belakangan mengakui bahwa ia senang mengikuti sepak terjang Barcelona.
"Saya benar-benar menyukai perkembangan sepakbola di Spanyol. Barcelona masih ada di puncak namun mereka masih mengumpulkan poin yang sama dengan Atletico Madrid. Mereka melakukan semuanya dengan amat baik," tutur Lacazette menurut laporan L'Equipe.
Barcelona sendiri kabarnya juga sempat mengincar Nolito dan Philippe Coutinho untuk memperkuat lini depan mereka di musim kompetisi mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Batistuta: Messi dari Mars, Ia Akan Sakiti Saya
Liga Spanyol 3 Mei 2016, 14:38
-
Courtois Ditawarkan ke Barcelona
Liga Spanyol 3 Mei 2016, 14:11
-
Reaksi Simeone Atas Kritik Pedas Xavi
Liga Spanyol 3 Mei 2016, 11:09
-
Eks Barca Kritik Kepemimpinan Perez di Madrid
Liga Spanyol 3 Mei 2016, 08:45
-
Stoichkov: Luis Enrique Selalu Ingin Menang
Liga Spanyol 3 Mei 2016, 08:43
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR