Selama musim lalu, James kurang bersinar di Real Madrid. Bahkan dia kurang mendapatkan kesempatan bermain bersama pelatih baru Los Blancos, Zinedine Zidane yang membuatnya dikabarkan ingin pergi dari Santiago Bernabeu.
Meskipun tak banyak bermain, namanya tetap masuk dalam skuat Kolombia dan menjadi kapten tim pada Copa America Centenario beberapa waktu lalu.
Tapi mantan pemain Bulgaria, Hristo Stoichkov tak memiliki kesan dan simpati kepada pemain 24 tahun tersebut.
"Dia pemain standar. Dia memiliki kaki kiri yang indah, tapi saya lihat di beberapa pertandingan saat lawan menjaga ketat dirinya, dia menderita. Ini begitu mengganggunya," ujarnya.
"Dia perlu mengubah gaya bermain, cara berlatih, dan lebih dari apa pun, bermain di setiap laga di level yang tinggi," sambungnya.
"Bila tidak, dia hanya akan menjadi lain di Real Madrid," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia, Ujian Terbesar Bagi Jerman di Euro 2016
Commercial 30 Juni 2016, 21:38
-
Varane Ogah Susul Mourinho ke MU
Liga Spanyol 30 Juni 2016, 19:36
-
Cristiano Ronaldo Sayangkan Keputusan Messi Pensiun
Liga Spanyol 30 Juni 2016, 15:43
-
Wenger Diam-diam Masih Idamkan Benzema
Liga Inggris 30 Juni 2016, 15:13
-
Mungkin Ini Jadinya Kalau Para Pesepakbola Intens menggunakan Whatsapp
Bolatainment 30 Juni 2016, 12:38
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR