Ia bahkan tak ragu menyebut mantan penggawa AS Monaco tersebut sebagai pemain bertipe nomor 10 sejati di era sepakbola modern.
Ia mengatakan pada Opinion: "Hanya ada beberapa pemain nomor sepuluh klasik saat ini, karena permainan sudah sepenuhnya berubah."
"Dengan demikian, para pemain yang paling berbakat kini ingin bermain di posisi tersebut. Amat sulit untuk membuat pemain dengan kaliber demikian muncul. James sendiri sudah pantas menjadi suksesor saya. Orang-orang banyak mengatakan bahwa kami tidak lagi punya nomor sepuluh karena saya sudah pensiun, namun James ada di sini dan ia adalah pemain nomor sepuluh klasik untuk Kolombia."
"Masalah James bukan ia mengalami kelebihan berat badan atau ia sering keluar malam. Itulah mengapa ia harus melepas seragamnya dan menunjukkan otot six pack yang ia punya. Untungnya, pelatih anyar mengambil alih dan sekarang ia sudah memberi tiga assist dan satu gol. Sekarang, kita harus memberi tahu dirinya bahwa Benitez tidak memainkannya karena ia memang tidak ingin." [initial]
Baca Juga:
- 'Sepatu Emas dan Ballon d'Or Hebat, Tapi Madrid Butuh Trofi'
- Spalletti Waspadai Kecepatan Cristiano Ronaldo
- Spalletti: Zidane Dapat Respek Luar Biasa di Madrid
- Penalti Ajaib Messi Buat MU Jadi Bahan Olokan di Dunia Maya
- Fans Barca Buat Petisi Agar Messi Serahkan Penalti ke Mascherano
- Penalti Messi Buat Enrique Terbelalak Kaget
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sulit Saingi Barca, Real Madrid Disarankan Fokus UCL
Liga Inggris 16 Februari 2016, 23:31
-
Cedera Masih Panjang, Ini Curhatan Gareth Bale
Liga Spanyol 16 Februari 2016, 23:12
-
Ancelotti: Madrid Bisa Gusur Barcelona
Liga Spanyol 16 Februari 2016, 23:12
-
Meski Tak Terpakai, Arbeloa Tetap Puji Zidane
Liga Spanyol 16 Februari 2016, 22:49
-
Untuk Kalahkan Madrid, Nainggolan Sebut Roma Butuh Keajaiban
Liga Champions 16 Februari 2016, 21:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR