Eks kiper Sevilla tersebut musim ini selalu jadi nomor satu bagi Carlo Ancelotti ketika tim bermain di La Liga. Sebaliknya, Casillas akan diturunkan ketika Los Blancos berlaga di Liga Champions.
Namun menyusul performa apik nama terakhir belakangan ini, nampaknya sistem rotasi yang sama tidak akan terus berlaku musim depan.
"Saya tidak melihat ada masalah andai kami berdua bermain, pelatih akan memutuskan siapa yang bakal bermain. Saya tidak ingin mengatakan sesuatu, saya hanya ingin menunjukkan rasa hormat, melakukan pekerjaan saya dan memberi yang terbaik pada klub," tutur Lopez pada ISF.
"Kami berdua merupakan alternatif yang sama. Setiap musim akan berjalan dengan cara yang berbeda dan itu bagus untuk kompetisi. Kami berdua sudah bekerja keras untuk menjadi starter dan pelatih akhirnya membuat keputusan. Ada banyak hal bisa terjadi musim depan," pungkasnya.
Madrid baru saja bermain imbang 2-2 melawan Valencia (05/5). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Calderon Tak Setuju Casillas Jadi Penghangat Bangku Cadangan
Liga Spanyol 5 Mei 2014, 23:54
-
Calderon Tak Ingin Madrid Lepas Casillas
Liga Spanyol 5 Mei 2014, 23:39
-
Madrid Mau Tukar Tiga Pemain Demi Pogba?
Liga Champions 5 Mei 2014, 18:39
-
Luis Garcia: Ronaldo Luar Biasa!
Liga Spanyol 5 Mei 2014, 18:36
-
Tumit Maut Patahkan Tabu Ronaldo
Liga Spanyol 5 Mei 2014, 16:12
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR