Pemain berusia 28 tahun ini sudah menjalani musim ketiganya bersama Azulgrana, namun ia masih tetap merasa seperti pemain yang baru bergabung.
"Bermain di sini seperti mendapat hadiah, seperti anugerah. Momen terbaik yang saya rasakan bersama Barca sejauh ini adalah final Liga Champions di Wembley," ujarnya.
Dalam pertandingan final itu, Barca berhasil mengalahkan 'tuan rumah' Manchester United. Mereka menjadi juara pada tahun 2011, kali kedua trofi Liga Champions diraih bersama Josep Guardiola.
Mascherano merasa momen di Wembely itu spesial karena sebelumnya ia pernah mengalami kegagalan di final Liga Champions saat masih berbaju Liverpool. Mascherano sempat berpikir dirinya tak akan punya kesempatan lagi untuk mencapai final, namun justru bisa meraihnya bersama Barca. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vilanova Berencana Mundur Karena Kanker?
Liga Spanyol 19 Desember 2012, 23:14
-
Tim Medis Barca Restui Abidal Merumput Lagi
Liga Spanyol 19 Desember 2012, 14:14
-
'Puyol, Xavi dan Messi, 3 Pilar Penting Barcelona'
Liga Spanyol 19 Desember 2012, 13:30
-
Song Berharap Barca Bertemu Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 19 Desember 2012, 13:17
-
Khedira: Liga Champions Prioritas Real Madrid
Liga Champions 19 Desember 2012, 11:30
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR