Rentetan ini merupakan yang terbanyak sepanjang sejarah klub. Sebelumnya, rekor kemenangan beruntun terpanjang Madrid di Copa adalah saat masih ditangani Jose Mourinho dengan sembilan kemenangan beruntun.
Selain itu, Madrid juga melanjutkan rekor kemenangan beruntun mereka di semua ajang yang kini sudah mencapai 17 pertandingan. Namun Carlo Ancelotti menegaskan bahwa timnya tak pernah memikirkan untuk memecah rekor.
"Kami tak pernah berpikir mengenai rekor-rekor itu sebelum pertandingan. Sekarang kami akan mempersiapkan diri untuk pertandingan penting melawan Celta Vigo. Tujuan kami jelas untuk memenangkan pertandingan. Kita lihat saja apa yang akan terjadi, tapi kami memang senang dengan rentetan kemenangan ini," ucap Don Carletto seperti dikutip Football Espana.
Madrid kini memang tengah mengejar rekor kemenangan beruntun terpanjang di Spanyol. Saat ini rekor itu masih dipegang Barcelona dengan 18 kemenangan beruntun saat masih ditangani Louis van Gaal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jam Mewah Hadiah La Decima Untuk Skuat Madrid
Bolatainment 3 Desember 2014, 20:53
-
Suarez: Madrid Akan Terpeleset Seperti Barca
Liga Spanyol 3 Desember 2014, 20:33
-
Dortmund Bantah Reus Sepakat Gabung Madrid
Liga Champions 3 Desember 2014, 20:18
-
Derby London Terjadi di Perburuan Chicharito
Liga Inggris 3 Desember 2014, 14:17
-
Madrid 99,9 Persen Runtuhkan Rekor Abadi Barca
Liga Spanyol 3 Desember 2014, 14:02
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR